Langkah Mudah Cek Resi Cargo SiCepat Gokil Shopee

Pengguna layanan Cargo SiCepat Gokil memiliki banyak kemudahan. Salah satunya bisa cek resi Sicepat gokil dengan cepat dan akurat. Hal ini berlaku juga bagi konsumen SiCepat Shopee seperti kamu.

Terlebih lagi, cek resi SiCepat Gokil Shopee bisa dilakukan secara online lewat HP. Langkah-langkahnya pun mudah, praktis dan hanya beberapa tahapan saja langsung keluar hasil lacak kargonya.

Hal itu sama seperti cek resi SiCepat Halu, SiUntung, REG dan layanan SiCepat Ekspres lain. Untuk lebih jelasnya, berikut artikel tentang langkah mudah cek resi Cargo SiCepat Gokil Shopee.

Apa itu SiCepat Gokil Shopee?

SiCepat Gokil Shopee adalah layanan pengiriman dalam jumlah besar dan banyak dengan tujuan kota-kota besar di Indonesia. Layanan ini merupakan buah kerjasama antara ekspedisi SiCepat dan e-commerce Shopee.

Dengan hadirnya layanan SiCepat Gokil Shopee, tentu konsumen akan mendapatkan opsi biaya ongkos kirim murah. Terutama bagi konsumen yang biasa mengirimkan paket barang dengan beban berat dan jumlah yang banyak.

image: cekcargo.com

Berdasarkan ketentuan Shopee, ada penghitungan khusus untuk biaya kirim layanan kargo (SiCepat Gokil). Contohnya, jika kamu mengirim barang dengan berat 1 kg atau 2 Kg, maka hitungan harganya adalah sebesar 5 Kg.

Hal itu berbeda dengan jasa ekspedisi lain pada umumnya, dimana ketentuan batas minimal layanan kargo biasanya 10 Kg. So, tidak heran apabila banyak customer Shopee yang memilih layanan SiCepat Gokil.

Langkah-langkah Cek Resi SiCepat Gokil

Ada beberapa langkah yang perlu kamu lakukan saat cek resi SiCepat Gokil. Pertama, siapkan nomor resi pengiriman terlebih dahulu. Sesudah itu, langsung ikuti petunjuk yang sudah kami siapkan berikut ini:

  1. Buka laman situs website cekcargo.com
  2. Terus masukkanlah no resi SiCepat Gokil ke dalam kolom “Cek Resi”.
  3. Langkah selanjutnya, klik tombol CEK RESI yang berada di bagian bawahnya.
  4. Lalu muncul Pilih Ekspedisi, dan ketuklah.
  5. Berikutnya, cari dan klik menu ekspedisi Sicepat.
  6. Selesai.

Contoh Cek Kargo SiCepat Gokil Shopee

Sebagai gambaran tracking, ini dia contoh cek kargo SiCepat GOKIL Shopee. Melalui contoh ini, kamu bisa melihat informasi pengiriman serta history perjalanan kargo dari awal sampai akhir.

Expedisi : Sicepat Ekspres
No Resi : 0050407XXXXX
Layanan : GOKIL
Tanggal : 2023-10-11 06:03
Pengirim : INDAH JAYA MOTOR – DKI Jakarta
Penerima : XXXXX – Cidaun, Kab. Cianjur
STATUS : Delivered

2023-10-10 23:03
IN
Paket telah di input (manifested) di Jakarta Pusat [Jakpus Kemayoran]

2023-10-11 01:31
OUT
Paket keluar dari Jakarta Pusat [Jakpus Kemayoran]

2023-10-11 03:46
IN
Paket telah di terima di Jakarta Utara [Line Haul Darat Jakarta 1]

2023-10-11 03:47
OUT
Paket keluar dari Jakarta Utara [Line Haul Darat Jakarta 1]

2023-10-11 15:23
IN
Paket telah di terima di Cianjur [Cianjur Sortation]

2023-10-11 15:26
OUT
Paket keluar dari Cianjur [Cianjur Sortation]

2023-10-11 23:10
IN
Paket telah di terima di Cianjur [Cianjur Sindangbarang]

2023-10-12 08:44
ANT
Paket dibawa [SIGESIT – Bagja Pramesta]

2023-10-12 09:55
DELIVERED
Paket diterima oleh [Nama Penerima – (YBS) Yang Bersangkutan]

Akhir Kata

Demikian penjelasan mengenai cek resi cargo SICepat Gokil Shopee. Sekarang, tinggal praktikkan menggunakan langkah-langkah yang sudah kami sajikan pada bagian sebelumnya.

Ohiya, pastikan nomor resi pengiriman yang kamu masukkan sudah benar dan tepat. Jangan sampai salah ketik nomor saat cek cargo SiCepat Shopee. Sekian & selamat mencoba.



SiCepat Gokil Shopee SiCepat SiCepat Ekspres sicepat gokil