Cara Cek Resi Dakota Cargo (Dan Contoh Lacak Paketnya)

Bagaimana cara mengecek status dan posisi keberadaan paket kiriman Dakota Cargo? Ternyata gampang kok, tinggal cek resi Dakota Cargo lewat fitur tracking yang sudah kami siapkan melalui tautan di bawah ini.

Cek Paket Kargo dan Reguler


Namun ingat, pastikan no resi sudah benar, tepat, dan jangan sampai no resi Dakota palsu yang kamu masukkan ke dalam kotak tracking. Hal ini penting agar hasil lacak cek resi keluar sesuai nomor resi pengiriman paketmu.

Memang banyak kemudahan bagi pengguna Dakota. Selain sistem tracking, kamu juga bisa cek tarif dengan mudah untuk melihat berapa biaya ongkir serta estimasi lama pengiriman Dakota Cargo.

Baiklah, buat pengguna baru yang belum tahu cara cek resi Dakota Cargo, berikut kami berikan langkah-langkah serta contoh hasil lacak paketnya. Penasaran, yuk scroll terus halaman ini sampai ke bawah.

Cara Cek Resi Dakota Cargo

Melacak pengiriman Dakota Cargo dari Jakarta menuju Kota Malang, atau tujuan kota-kota lainnya bisa kamu lakukan dengan cepat. Caranya, langsung saja ikuti petunjuk cek cargo berikut ini.

image: cekcargo.com
  1. Langkah pertama, silahkan buka halaman website cekcargo.com
  2. Terus masukkan no resi Dakota ke dalam kotak Cek Resi.
  3. Kemudian lanjutkan dengan menekan tombol CEK RESI yang ada di bawahnya.
  4. Jika sudah, pilih dan klik Dakota Cargo.
  5. Selesai, dan keluar secara otomatis status paket lengkap dengan history lacaknya.

Selain menggunakan cara di atas, kamu juga bisa cek resi Dakota melalui website resminya di https://www.dakotacargo.co.id. Untuk caranya hampir sama, tinggal masukkan nomor resi pengiriman, terus tekan “Cari”.

Contoh Lacak Paket Dakota Cargo

Setelah kamu tahu cara cek resi paket Dakota, berikutnya ini kami sajikan contoh hasil lacak dengan No. Resi 506012022A0XXXX. Dan, untuk informasi pengiriman serta history-nya bisa kamu cek disini:

Expedisi : Dakota Cargo
No Resi : 506012022A0XXXXX
STATUS : Delivered

01/07/2022 [ 14:41:16 ]
DITERIMA Barang Diterima Oleh : XXX XXXX, Jam :02:41

01/07/2022 [ 08:05:37 ]
Dalam Proses Pengantaran Barang Diloper Oleh Petugas : 007000081/01/2022/LA

01/05/2022 [ 01:41:23 ]
Bandung Barang Sampai (Transit) di : BANDUNG CABANG

01/04/2022 [ 22:35:05 ]
Dalam Perjalanan Barang Berangkat (Transit) Ke : BANDUNG CABANG, Dengan Nomor SP : SA17001202XXXXX / Nomor BTT : 506012022A0XXXXX

01/04/2022 [ 19:07:30 ]
Cianjur Barang Sampai (Transit) di : CIANJUR CABANG

01/04/2022 [ 17:29:04 ]
Dalam Perjalanan Barang Berangkat (Transit) Ke : CIANJUR CABANG, Dengan Nomor SP : SA50601202XXXXX / Nomor BTT : 506012022A0XXXXX

01/04/2022 [ 12:32:00 ]
Cianjur Barang Dibuatkan BTT Oleh : CIANJUR COUNTER, PT. DAKOTA BUANA SEMESTA. Untuk Tujuan : KP BOJONGPARI RT 02 RW 01 DS KARANGSARI KEC CIPONGKOR, BANDUNG BARAT, KARANGSARI

ESTIMASI BARANG/PAKET SAMPAI : Thursday, January 6, 2022

Lama Pengiriman Dakota Cargo

Estimasi waktu lama pengiriman Dakota Cargo tergantung pada jenis layanan. Misalnya, mengirim barang menggunakan layanan Top Urgent tentu lebih cepat daripada layanan Reguler.

Selain jenis layanan, lama pengiriman Dakota juga dipengaruhi oleh jarak tempuh. Ini artinya, semakin dekat jarak tujuan, semakin cepat pula paket barang sampai ke tangan penerima.

Sebagai contoh, estimasi waktu mengirim paket dari Kota Jakarta tujuan ke Kota Kediri sekitar 4-7 hari. Sedangkan waktu pengiriman tujuan dalam kota, semisal kawasan DKI Jakarta hanya membutuhkan waktu 1-2 hari saja.

Penutup

Demikianlah penjelasan tentang cara cek resi Dakota Cargo yang bisa kami sampaikan. Selamat mencoba dan semoga pengiriman barang-barang kamu selalu lancar dan aman sampai ke alamat tujuan. Amiin.



Dakota Cargo Cek Resi Dakota Cargo Dakota Dakota Cargo